Pjs Gubernur Jambi Apresiasi Inovasi Layanan Dukcapil Melalui Mesin ADM
Jambi, ON - Pejabat sementara (Pjs) Gubernur Jambi, Ir.Restuardy (Ardy) Daud,M.Sc menerima 2 (dua) unit mesin Anjungan Dukcapil Mandiri (ADM) yang diserahkan langsung oleh Dirjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri Prof.Dr. ...