Polres Batanghari Berhasil Amankan Minyak Mentah Tanpa Dokumen
Ma.Bulian, ON-Polres Batanghari melalui Tipidter dan Unit Opsnal Satres Polres Batanghari berhasil amankan 8 orang sopir mobil, bermuatan minyak mentah yang tidak di lengkapi dokumen izin usaha pengangkutan di Desa ...